Sampai saat ini pilot masih profesi bergengsi. Penghasilan yang konon bisa mencapai  angka Rp 50 juta/bulannya, sangat sesuai dengan resiko serta biaya sekolahnya yang lumayan mahal juga. Namun, bila Anda melihat bagaimana sang pilot di Papua Pegunungan Tengah bekerja, antara lain nimbang muatan sendiri, nyuci pesawat sendiri, Anda pasti ciut juga.
KEMBALI KE ARTIKEL