Nur laila safitri, perempuan cantik asal kudus yang berhasil membangun bisnis coklatnya. Merintis usaha yang mulai dari awal, dengan tekad resign dari tempat kerja yang sebelumnya dan hanya berbekal dengan uang Rp. 150.000 saja. Siapa sangka dengan modal yang tipis itu dapat mengembangkan usaha kecilnya dan diberi nama dengan Nurry Choco telah berdiri sejak 2015 silam, kini usia Nurry Choco telah menginjak 9 tahun.
KEMBALI KE ARTIKEL