Korupsi sudah lama terjadi di indonesia, korupsi merupakan tindakan penyalah gunaan jabatan atau wewenang yang dilakukan oleh pejabat atau orang yang memiliki kekuasaan untuk mendapatkan keuntungan pribadi. Banyak kasus korupsi yang terjadi di lembaga atau instansi pemerintahan yang ada di Indonesia. Upaya pemberantasan korupsi juga telah dilakukan cukup lama, walaupun peran pemberantasannya secara lebih jelas dan lebih terlembaga sistematis baru terjadi setelah 2004 dimana Komisi Pemberantasan Korupsi dibentuk (Kartodihardjo, Ariati, & Abdullah, 2019). Berbagai cara dilakukan oleh pemerintah untuk mengurangi kasus tindak korupsi terjadi lembaga atau instasi pemerintah. Seperti di Lembaga Pemasyarakatn yang menerapkan upaya-upaya untuk memberantas korupsi.
KEMBALI KE ARTIKEL