Kulit yang sehat dan terawat adalah impian banyak orang. Tetapi, untuk pemula, dunia skincare-an terasa rumit dan membingungkan. Maka dari itu, artikel ini akan membahas Dasar Pengetahuan dan Tahapan skincare untuk pemula. Di mulai dari pengenalan akan skincare terlebih dahulu, skincare adalah produk yang di tujukan untuk merawat kulit kita agar lebih sehat dan untuk pemula di sarankan untuk memakai basic skincare terlebih dahulu yaitu sabun cuci muka, pelembab dan juga sunscreen.Â
KEMBALI KE ARTIKEL