Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosok

"Melawan Lupa", Blusukan Pertama Jokowi Setelah Dilantik Menjadi Presiden

22 Maret 2019   15:16 Diperbarui: 22 Maret 2019   15:50 65 1
lalu timbul pertanyaan di benakku? mengapa jokowi melakukan blusukan pertama di kabupaten karo di lokasi pengungsian?
apakah karena jokowi tau bahwa kabupaten karo adalah tempat soekarno dahulu diasingkan dan didaerah ini dahulu pengikut setia soekarno?
apakah karena daerah ini memilih jokowi  (84,95%) pada pilpres 2014 ?
apakah karena di daerah ini terdapat makam pahlawan setelah yang di berada surabaya?

atau adanya peran orang karo yang membisikkan hal ini kepada jokowi ?

namun terlepas apapun dugaan-dugaan tersebut satu hal yang kuyakini ialah bahwa jokowi adalah presiden seluruh rakyat indonesia, bukan presiden di jawa saja, kalimantan saja, sulawesi saja, papua saja, sumatera saja tetapi presiden seluruh rakyat indonesia. dan dia hadir disaat rakyat menangis dan berduka akibat bencana.

namun dengan pilpres 2019 ini yang semakin dekat apakah masyarakat karo yg di kabupaten karo tetap mendukung jokowi? dugaan saya tetap memilih jokowi mungkin bisa melebihi suara pada pipres 2014.


KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun