Menarik sekali membaca beberapa ulasan media nasional tentang rencana pembangunan kilang gas di Maluku. Pro dan Kontra yang terjadi saya anggap manusiawi. Karena Bumi Maluku yang masih banyak alam asri dan kearifan lokalnya, pasti menginginkan alamnya tak terganggu oleh siapapun. Berikut beberapa informasi dari berbagai media yang saya baca, dikutip dalam paragraf ke dua dan ke tiga.
KEMBALI KE ARTIKEL