Metabolisme adalah proses pengolahan zat-zat atau gizi dalam makanan yang diserap oleh organ tubuh manusia kemudian diubah menjadi energi. Lalu energi yang dihasilkan akan digunakan untuk melakukan aktivitas sehari-hari. Nutrisi yang dapat diolah menjadi energi, yaitu protein, karbohidrat, lemak, vitamin, dan lain sebagainya.
KEMBALI KE ARTIKEL