Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Erkiker ( Seni Mempercantik gigi dalam Suku Karo )

1 Agustus 2012   12:55 Diperbarui: 25 Juni 2015   02:21 321 0

Suku karo mempunyai suatu seni mempercantik yang saat ini sudah ada di dunia kedokteraan, dimana seni mempercantik gigi yang dipunyai oleh Suku Karo adalah Erkiker. Erkiker berasal dari kata kiker kalau dalam bahasa Indonesianya disebut dengan gergaji, dimana erkiker ini merupakan suatu tradisi dan seni untuk memotong gigi depan agar kelihatan lebih cantik dan indah, biasanya seni erkiker ini dahulu kala banyak dilakukan oleh para wanita-wanita karo yang ingin mempunyai gigi bagian depan yang cantik dan rapi, yang seblumnya giginya kurang rapid an indah. Kegiatan erkiker ini pada dahulu dilakukan oleh tukang kiker atau sama dengan dokter pada zaman sekarang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun