Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Menjadi Pemimpin Pembelajaran

15 Mei 2022   03:48 Diperbarui: 15 Mei 2022   06:22 206 2
Ki Hajar Dewantara adalah inspirasi dalam mewujudkan pendidikan yang ideal. Filosofi Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mangun Karsa, dan Tut Wuri Handayani yang dikemukakan oleh Ki Hajar Dewantara mengajarkan bahwa guru sebagai seorang pemimpin harus mampu menempatkan diri. Mampu menempatkan diri secara tepat dalam berbagai situasi dan kondisi. Filosofi Ing Ngarsa Sung Tuladha, Ing Madya Mangun Karsa, dan Tut Wuri Handayani juga membawa pesan bahwa seorang pemimpin tidak selalu harus menjadi pemrakarsa, dapat menjadi pendukung, dan kadangkala menjadi penjaga nilai-nilai positif yang telah ada.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun