berkumpul dengan timnya di Bank Sinar Sejahtera. Mereka sedang membahas kebijakan dan
perencanaan kredit perumahan untuk lima tahun ke depan. Dalam pertemuan ini, mereka
memutuskan untuk berfokus pada lima elemen penting: Character, Capacity, Capital,
Condition, dan Collateral (5C), serta mempertimbangkan tujuh aspek dalam pengambilan
keputusan kredit, yaitu Personality, Party, Purpose, Prospect, Payment, Profitability, dan
Protection (7P).