Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Ini Kesan Project Pop Usai Tampil di Kompasianival 2016

10 Oktober 2016   23:39 Diperbarui: 10 Oktober 2016   23:50 136 5
Project Pop sukses membuat puluhan kompasianer berjoget ria di akhir acara Kompasianival 2016 di Gedung SMESCO, Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan (8/10/2016). Grup vokal yang beranggotakan Udjo, Yosi, Odie, Tika, Gugum, dan Oon itu tampil kompak dengan jaket biru-silver. Lagu hits tahun 2000 “Tu Wa Ga Pat” menjadi lagu pembuka mereka.

Selama pentas mereka membawakan lagu-lagu hits lawas seperti “Dangdut is the Music of My Country”, “Goyang Duyu”, “Pacarku Superstar”, “Gara-gara Kahitna”, “Ingatlah Hari Ini”, dan “Tu Wa Ga Pat”. Dengan lirik yang ceria dan easy listening puluhan kompasianer (Blogger Kompasiana) ikut bernyanyi di depan panggung. Mereka juga membawakan ulang lagu-lagu barat populer seperti "Justin Bieber - Love Your Self ", "Dessert - Dawin", dan "Like I'm Gonna Lose You - Meghan Trainor".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun