"Aku rela dipenjara asalkan bersama buku, karena dengan buku aku bebas." tegas Bung Hatta. Ungkapan tersebut menegaskan bahwa ia seorang kutu buku sejati. Diasingkan di mana pun ia siap sedia sebagai konsekuensi perjuangan. Hanya satu syarat yang ia minta kepada yang memenjarakan/ mengasingkan. Ia boleh tetap membaca dan membawa buku-buku.
KEMBALI KE ARTIKEL