Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Memaknai Kembali Tradisi Padusan

5 Mei 2019   12:19 Diperbarui: 5 Mei 2019   23:54 207 4
Padusan adalah sebuah tradisi turun-temurun yang masih dilestarikan hingga sekarang oleh masyarakat Jawa untuk menyambut datangnya Bulan Ramadhan. Padusan dari kata adus yang berarti mandi. Mandi dengan mengguyurkan air ke seluruh tubuh untuk membersihkan kotoran-kotoran yang melekat. Diharapkan kita benar-benar bersih lahir maupun batin untuk menunaikan ibadah puasa pada keesokan harinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun