Manusia adalah makhluk sosial. Ini yang kita yakini dan kita pelajari di sekolah sedari kecil. Meski kadang manusia menjadi serigala bagi yang lain, toh tetap saja di tengah bencana dan wabah, sifat manusia sebagai makhluk yang suka membantu sesamanya tampak jelas.
KEMBALI KE ARTIKEL