Komunitas Jogja Galang Dana untuk Sinabung #Jogja4sinabung
20 Januari 2014 05:51Diperbarui: 24 Juni 2015 02:40610
Kemarin, Minggu tanggal 19 Januari 2014, Tujuh belas orang pemuda – pemudi dari berbagai komunitas pendaki dan traveler di Jogja menggalang dana untuk pengungsi dan relawan Erupsi Gunung Sinabung. Penggalangan dana dilakukan di Sunday Morning (Sunmor) UGM sejak jam 7.30 pagi.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.