Apa yang paling menjadi hambatan pebisnis untuk berinvestasi di suatu tempat? Ketidakpastian hukum adalah salah satunya. Ya, Bisnis sangat erat kaitannya dengan hukum. Sebab, ada beberapa kasus tertentu yang membuat para pebisnis khawatir untuk berinvestasi di suatu tempat.