Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Cerpen | Kisah Secangkir Kopi dan Brotowali

4 Oktober 2024   08:14 Diperbarui: 4 Oktober 2024   08:24 254 37
Aku meraih ponselku dan kulihat waktu masih menunjukkan jam enam pagi. Dinginnya cuaca di hari Minggu pagi mengajakku untuk tidak beranjak dari peraduan. Aku menarik selimut, membungkus tubuhku rapat-rapat, merasakan kehangatan yang terpancar dan tak membiarkan sedikitpun angin dingin masuk dan menusuk-nusuk tulangku. Namun aroma harumnya kopi hangat yang menguar dan memenuhi rongga hidungku untuk segera bangkit, melepaskan segala keinginan untuk bermalas-malasan di hari Minggu dan mencari dari mana sumber dari aroma yang mengusik imanku ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun