Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Generasi Muda Manfaatkan Media Baru untuk Mengekspresikan Diri sebagai Ajang Aktivisme di Era Modern

16 Mei 2022   11:48 Diperbarui: 16 Mei 2022   12:06 442 1
Di era modern zaman sekarang tidak dapat dipungkiri lagi dengan adanya media baru. Menurut Denis McQuail, media baru merupakan wadah untuk semua pesan komunikasi yang terpusat dan mudah untuk disalurkan menggunakan teknologi intersnet dan melibatkan khalayak untuk meningkatkan proses interaksi atau komunikasi pada penggunanya. Salah satu dari media baru yakni media sosial.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun