Mahasiswa Pendidikan Tata Boga UM Garap Potensi Daerah Sumberejo Bernilai Jual
1 Desember 2022 18:23Diperbarui: 1 Desember 2022 18:301230
Malang (5/11)--Mahasiswa S1 Pendidikan Tata Boga UM yang terdiri dari empat mahasiswa yang dibimbing oleh Ibu Dr. Nunung Nurjanah, M.Kes melakukan kunjungan ke Desa Sumberejo, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Malang.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.