Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kolaborasi dengan Universitas Memperkuat Identitas Sekolah

18 September 2024   20:43 Diperbarui: 18 September 2024   20:46 65 2
SMA harus menyiapkan para siswanya untuk sukses di universitas dan dunia usaha. Tapi dalam kenyataan banyak SMA tidak melakukan itu. Mereka yang sudah lulus gagap memasuki dunia universitas dan dunia usaha. Kenapa begitu? Kurang tanggap terhadap kebutuhan peserta didik. Terlalu percaya diri sehingga tidak kolaborasi dengan perguruan tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun