Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tingkat Kebutuhan Hidup Menurut Maslow

13 November 2021   00:46 Diperbarui: 13 November 2021   01:14 106 2
Abraham Harold Maslow atau yang lebih dikenal dengan Maslow lahir pada 1 April 1908 meninggal pada  8 Juni 1970. Maslow merupakan  psikolog terkenal dari Amerika yang menjadi pencetus aliran psikologi humanistik. Teorinya yang paling dikenal yaitu tentang Hierarchy of Needs atau hierarki kebutuhan manusia. Hierarki kebutuhan manusia merupakan yang berhubungan dengan lima kategori kebutuhan dasar manusia yang digambarkan dalam bentuk piramida ke atas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun