Sudah hampir 2 tahun saya menjadi keluarga dengan kompasiana dan bersaudara dengan para kompasianers. Ada banyak pengalaman danilmu yang saya dapat dari para kompasianer. Saya sampaikan terima kasih atas semua ilmu yang saudara-saudara share di “rumah besar” ini.