Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Modal Intelektual dan Kinerja Keuangan Perusahaan

12 Juni 2023   08:35 Diperbarui: 12 Juni 2023   08:46 46 0
Ada beberapa penelitian yang menunjukkan hubungan positif antara modal intelektual dan kinerja perusahaan melalui return on asset (ROA) sebelum terjadinya krisis keuangan. Ini menandakan bahwa semakin besar modal intelektual yang dimiliki oleh perusahaan, semakin tinggi juga kinerjanya dalam menghasilkan return atas aset yang dimiliki. Namun, penelitian tersebut juga menemukan bahwa kinerja perusahaan melalui return on equity (ROE) tidak memberikan kontribusi yang signifikan terhadap modal intelektual baik sebelum maupun setelah periode krisis. Hal ini menunjukkan bahwa ROE tidak sepenuhnya dipengaruhi oleh faktor modal intelektual. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun