Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN UIN Saizu Purwokerto Mengadakan Pembelajaran Untuk Anak SD tentang Sampah Organik dan Anorganik

4 Februari 2024   01:43 Diperbarui: 4 Februari 2024   01:49 67 0
Pagerwangi, 17 Januari 2024 - Kelompok 40 mahasiswa KKN dari Universitas Islam Negeri Prof. K.H. Saifuddin Zuhri melaksanakan program kerja berupa pembelajaran pengelolaan sampah organik dan anorganik untuk anak-anak SD di Desa Pagerwangi. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada generasi muda mengenai pentingnya pengelolaan sampah demi menjaga lingkungan yang bersih dan sehat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun