Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby Artikel Utama

95 Tahun Tintin Dirayakan Meriah di Jakarta

14 Januari 2024   21:25 Diperbarui: 16 Januari 2024   10:31 990 22
Tintin berulang tahun ke-95. Wartawan muda yang menjadi tokoh utama dalam serial Kisah Petualangan Tintin (dalam Bahasa Inggris dinamakan The Adventures of Tintin atau dalam Bahasa Prancis disebut Les Aventures de Tintin et Milou) itu diciptakan oleh komikus terkenal asal Belgia, Georges Remi (19071983) yang lebih terkenal dengan nama penanya, Herg.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun