Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Pilihan

Setahun Tragedi Hak Ulayat Desa Duroa, Relawan Pertimbangkan Lapor Presiden

11 November 2014   03:30 Diperbarui: 17 Juni 2015   18:07 132 0
Setahun tragedi penyerangan oleh aparat polisi dan TNI-AD terhadap warga desa Duroa atau Dullah Laut, Tual, Maluku, tepat pada tanggal 10 November 2013, masyarakat desa Duroa tegar melakukan rekonsiliasi di dalam desa. Perkara yang telah dilaporkan dan ditangani Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras) dan Komisi Nasional Hak Azasi Manusia (Komnas HAM) hingga Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) di Jakarta itu, tidak menghentikan kegiatan PT. Dafin Mutiara yang menjadi sumber konflik aparat dan warga desa Duroa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun