Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

LGBT dan (Dugaan) Berperilaku Buruk

11 Februari 2016   21:52 Diperbarui: 13 Februari 2016   11:32 173 0
Jika diminta berkomentar tentang LGBT, maka mau tak mau saya akan melakukannya dengan menggunakan dua sudut pandang: pandangan subjektif dan pandangan objektif. Secara objektif saya merasa punya tanggungjawab sosial untuk menghargai kebudayaan dan agama. Dan secara subjektif, saya merasa bertanggungjawab untuk menghargai manusia dan kemanusiaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun