Jika melihat angkatan kerja negara Indonesia pada bulan Februari 2017 sebesar 131, 55 juta yang di keluarkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS ), tenaga kerja di Indonesia masih di dominasi pendidikan yang hanya Sekolah Dasar ( SD ) 47, 37 %, Sekolah Menengah Tingkat Pertama (SMTP) 18,57 %, 25,09 Sekolah Menengah Tingkat Atas/Sekolah Menengah Kejuruan (SMTA/SMK), serta 8,96% ( D1, DII, DIII dan Universitas ). Ini membuktikan, lapangan kerja belum begitu efektif dan besar dalam menyerap tenaga kerja dari pendidikan politeknik maupun pendidikan vokasional lainnya. Ini menjadi tantangan berat pemerintah.
KEMBALI KE ARTIKEL