Universitas Pasundan (UNPAS) memiliki mata kuliah wajib bagi mahasiswa PPG Calon Guru yang disebut sebagai mata kuliah wawasan kepasundanan. Dalam mata kuliah ini terdapat motto terpenting yaitu "Pengkuh Agamana, Luhung Elmuna, Jembar Budayana." Motto ini menunjukkan komitmen universitas untuk menghasilkan mahasiswa dengan tiga keunggulan yaitu kekuatan agama (pengkuh agamana), kedalaman ilmu (luhung elmuna), dan keluasaan budaya (jembar budayana).Â
KEMBALI KE ARTIKEL