Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pendidikan untuk Semua: Cara Sekolah Menumbuhkan Toleransi terhadap Keberagaman

2 Januari 2025   20:25 Diperbarui: 2 Januari 2025   20:21 87 1
Keberagaman dalam masyarakat Indonesia merupakan suatu hal yang tidak dapat dihindari. Keberagaman ini mencakup berbagai aspek, seperti ras, agama, budaya, dan lain sebagainya. Masyarakat dituntut untuk mampu hidup berdampingan di tengah perbedaan tersebut. Toleransi bukan hanya sekadar menerima keberagaman, tetapi juga mencerminkan kemampuan kita untuk hidup berdampingan dengan penuh rasa hormat, meski dari latar belakang yang berbeda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun