Tolitoli, 28 November 2024 -- Suasana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tolitoli tetap kondusif pasca pemungutan suara Pilkada 2024. Warga binaan menjalani aktivitas seperti biasa tanpa adanya gejolak atau provokasi terkait hasil perhitungan suara pilkada 2024.
KEMBALI KE ARTIKEL