Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Puluhan Warga Binaan Lapas kelas 1 Malang Dapat Pelatihan Pemilahan Sampah dan Pembuatan Papercrete

25 Juli 2022   13:23 Diperbarui: 25 Juli 2022   14:15 198 1
Pelatihan ini merupakan kerjasama dari Tim Pengabdian Kepada Masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Malang dengan Lapas Kelas 1 Malang. Acara yang dilaksanakan di Lapas Kelas 1 ini juga dihadiri oleh Bapak Adi Santosa selaku kasi Bimbingan kerja lapas kelas 1 malang,  dalam sambutannya kasi Bimbingan kerja menyampaikan bahwa lembaga pemasyarakatan kelas 1 Malang memang selalu ada kegiatan yang berhubungan dengan pemilahan sampah untuk dimanfaatkan sebagai barang yang lebih berharga. Salah satu contohnya budidaya maggot yang berasal dari sampah organik sisa bahan makanan warga lapas, sehingga kegiatan ini juga menjadi upaya edukasi zero waste lifestyle bagi warga di dalam lapas kelas 1 Malang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun