Pemkot Bekasi Mendukung DKI Swakelola Sampah di Bantar Gebang
7 November 2015 05:00Diperbarui: 7 November 2015 07:353300
 Dikatakan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, dukungan tersebut disampaikan Wali kota Bekasi, Rahmat Effendi, saat mengadakan pertemuan dengan Sekretaris Daerah (Sekda) DKI, Saefullah.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.