Kepala TPA Nahdatul Iman mengadakan acara halal bi halal menjelang ramadhan, Bapak Mulin Handayani yang akrab dipanggil Pak Malin mengungkapkan saat pelaksanaan acara bahwa sangat penting Silaturahmi menjelang puasa. Beliau juga mengutip hadits Nabi Saw mengenai doa Malaikat Jibril, bahwa tidak diterima amalan puasa orang yang tidak saling memaafkan.
KEMBALI KE ARTIKEL