Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Robohnya Pohon Beringin di Kampung Kami

6 Januari 2016   23:29 Diperbarui: 7 Januari 2016   05:13 638 7
Dulu ketika masih kecil, nenekku bilang kalau tiba waktu maghrib jangan bermain-main di dekat pohon Beringin.  Cerita tentang hantu yang menghuni pohon itu sudah sering kudengar.  Kadang-kadang penasaran juga, benar nggak sih pohon Beringin itu banyak hantunya?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun