Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Kehilangan Budaya Bukanlah Akhir dari Nasib Indonesia

24 November 2024   12:06 Diperbarui: 24 November 2024   12:11 65 0
Di era globalisasi ini, Indonesia sebagai negeri yang kaya akan keberagaman budaya, membentang dari Sabang hingga Merauke, merupakan salah satu negara dengan warisan budaya paling beragam di dunia. Mulai dari seni tari tradisional, alat musik khas, hingga ritual adat, setiap daerah memiliki keunikan tersendiri. Selama ratusan tahun, Indonesia dikenal dengan budaya lokal yang diwariskan turun-temurun. Namun, di tengah gempuran globalisasi, hal ini mulai tersingkir oleh arus budaya asing yang lebih modern dan populer. Di era ini, budaya lokal menghadapi ancaman serius, tak hanya dari modernisasi, tetapi juga dari fenomena "fusion culture" yang memburamkan batas antara tradisi dan inovasi global.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun