Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Departemen Riset dan Teknologi BEMFA MIPA UM 2022 Rilis Bulletin Karya-Karya Mahasiswa FMIPA UM

2 Desember 2022   08:25 Diperbarui: 2 Desember 2022   08:37 164 0
BEM Academic Center merupakan serangkaian kegiatan yang akan menjadi sarana penunjang potensi akademik bagi mahasiswa FMIPA UM. Oleh karena itu, Departemen Riset dan Teknologi BEMFA MIPA UM 2022 berinisiatif untuk membentuk suatu program kegiatan yaitu BEM Academic Center yang bertema "Optimizing The Role of  The Young Generation in Academic Development, Technology, and Innovation in The 5.0 Era". Tujuan diadakannya BEM Academic Center adalah untuk memberikan informasi mengenai akademik serta menjadi wadah bagi mahasiswa FMIPA UM dalam menyongsong prestasi melalui teknologi, dan inovasi di era 5.0. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun