Melihat kondisi dari maraknya pandemi Covid-19 ini, beberapa himbauan dari pemerintah mengenai #dirumahaja dan #physicaldistancing terus menerus digencarkan kepada masyarakat. Hal tersebut merupakan hal yang dapat dilakukan oleh masyarakat dalam kondisi sekarang ini karena memang dibutuhkan komitmen dan kerjasama antar seluruh elemen yang ada untuk melawan pandemic Covid-19 ini.
KEMBALI KE ARTIKEL