Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pengambilan Keputusan Bisnis Berbasis Geospasial

13 Januari 2021   19:15 Diperbarui: 13 Januari 2021   19:20 184 5
Sebelum mengenal lebih dalam bagaimana sebuah geospasial menjadi landasan pengambilan sebuah keputusan dalam dunia bisnis, kita akan membahas apa itu geospasial. Geospasial merupakan sifat suatu keruangan dengan menunjukkan posisi, lokasi suatu objek, kejadian yang berada diatas, dibawah, atau pada permukaan bumi yang mengacu pada sistem koordinat nasional. Geospasial tidak terbatas hanya sebuah peta yang menggambarkan informasi sebuah lokasi namun dengan data geospasial dapat memberikan informasi dalam pengambilan keputusan yang strategis. Metode analisis data geospasial juga sangat beragam dapat disesuaikan dengan bidang yang dikaji.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun