Sebagai mahasiswa yang memiliki segudang kegiatan, makan menjadi hal yang tidak boleh dilewatkan dan sangat dibutuhkan. Namun, sering kali kita dibingungkan oleh pilihan antara memasak sendiri atau membeli makanan di luar. Dengan mempertimbangkan waktu dan biaya, pikiran mengenai efisiensi yang baik untuk menghemat biaya dan waktu tentu menjadi pertimbangan utama bagi mahasiswa. Apakah biaya memasak lebih kecil dibandingkan membeli makanan di luar? Atau justru membeli makanan lebih efisien?
KEMBALI KE ARTIKEL