Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Mengembangkan Kesadaran Pajak Sejak Dini

21 Mei 2020   21:20 Diperbarui: 21 Mei 2020   21:23 430 1
Kesadaran pajak dikalangan masyarakat sekarang masih minim dikarenakan pemahaman masyarakat mengenai pajak masih kurang. Direktorat Jenderal pajak (DJP) beserta kantor-kantor pajak lainnya juga sedang berusaha meningkatkan kesadaran pajak masyarakat karena hal tersebut dapat mendorong masyarakat untuk membayar pajak. Kesadaran pajak adalah rasa yang timbul dari dalam diri seseorang untuk memenuhi kewajiban pembayaran pajak dengan ikhlas tanpa ada rasa paksaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun