Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Ideologi dan Partai Komunis, Malapetaka Besar bagi Sejarah Indonesia

22 April 2021   14:03 Diperbarui: 22 April 2021   14:09 203 0
            Ideologi komunis merupakan suatu ideologi yang berhubungan dengan politik, sosial, filosofi, dan ekonomi yang mengutamakan kepentingan umum di atas kepentingan  pribadi atau golongan. Tujuan utama dari ideologi komunis adalah untuk menciptakan masyarakat dan sistem ekonomi yang maju dalam hal tekonologi dan tenaga-tenaga kerja produktif. Konsep dari ideologi komunis tidak mengenal dengan yang namanya kelas, dimana seluruh anggota masyarakat memiliki status atau derajat yang sama. Paham komunis bersifat anti-kapitalis dimana pada penerapannya tidak mengakui kepemilikan individu dan menganggap bahwa seluruh alat-alat produksi dikuasai oleh negara dengan tujuan kemakmuran rakyat secara merata.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun