Pada debat ke-2 yang digelar di Jakarta pada Jumat, tanggal 22 Desember, tiga calon wakil presiden (cawapres) yang bersaing dalam Pilpres 2024 saling menyampaikan gagasan. Tema debat kali ini membahas tentang ekonomi kerakyatan dan digital, keuangan, investasi, pajak, perdagangan, pengelolaan APBN/APBD, infrastruktur, dan perkotaan.
KEMBALI KE ARTIKEL