Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma

Saya Memilih Sahur Tanpa Nasi

26 Mei 2018   22:26 Diperbarui: 26 Mei 2018   22:38 655 0
Sahur adalah salah satu sunah dalam tahapan pelaksanaan kewajiban puasa. Kita disunahkan untuk makan sahur karena ada keberkahan di dalamnya. Dari segi fisik, kita mendapat asupan gizi yang cukup sebagai bekal untuk melakukan puasa. Sedangkan di segi spiritual, orang yang melakukan sahur akan mendapatkan salawat dari Allah dan para malaikat. Karena itulah sahur sangat dianjurkan, bahkan walau hanya dengan seteguk air.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun