Pertumbuhan ekonomi digital saat ini diramaikan dengan banyaknya pelaku milenial membangun usaha startup. Model usaha rintisan dipilih karena "lebih mudah" menjual
value perusahaan tanpa perlu mengeluarkan modal awal yang besar. Ide yang unik dan inovasi adalah kunci dari keberhasilan suatu
startup.
Definisi dari "
Startup" sendiri adalah sebuah perusahaan yang belum lama beroperasi. Usaha ini memanfaatkan informasi dan teknologi komunikasi sebagai katalisatornya. Bidang usaha yang dijalankan bisa berupa kebutuhan pokok seperti makanan dan minuman, kebutuhan sandang seperti
fashion dan lain sebagainya.
LokalCorn Webseries
KEMBALI KE ARTIKEL