Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Santri for NKRI

16 Oktober 2022   22:55 Diperbarui: 16 Oktober 2022   23:07 139 2
Agama islam telah menjadi agama yang dianut oleh mayoritas penduduk di Indonesia. Penganut agama islam di Indonesia sendiri mencapai angka lebih dari 80% dari total penduduk di Indonesia. Dengan demikian, beragam kebudayaan dan pendidikan islam menjadi kebudayaan dan pendidikan yang erat kaitannya dengan kehidupan masyarakat Indonesia sehari-hari. Salah satu yang cukup melekat berupa pendidikan islam yang dibuktikan dengan keberadaan Pondok Pesantren (PonPes) yang sudah tersebar cukup banyak di Indonesia hingga jumlahnya mencapai puluhan ribu. Ribuan hingga jutaan santri tersebar luas di berbagai pondok pesantren dan lembaga pendidikan agama Islam yang ada di nusantara Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun