Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pandangan Akademisi mengenai Konsep Dasar Fikih Ekologi

19 Oktober 2023   12:49 Diperbarui: 19 Oktober 2023   12:51 45 0
Dr. Agus Hermanto, M.H.I. merupakan seorang akademisi di salah satu perguruan tinggi Islam di Lampung dan merupakan tokoh dalam bidang lingkungan hidup, atau yang dikenal juga dengan istilah ekologi. Beliau dilahirkan di Lampung Barat pada tanggal 5 Agustus 1986. Dan pada saat ini tinggal di kota Bandar Lampung, tepatnya di jalan Karet, gang Masjid nomor 79, Sumberejo, Kemiling, Bandar Lampung. Dari pernikahannya dengan Rohmi Yuhani'ah, S.Pd.I., M.Pd.I., beliau dikaruniai tiga orang anak, yaitu: Yasmin Aliya Mushoffa, Zayyan Muhabbab Ramdha, dan Abdad Tsabat Azmana. Riwayat pendidikan formal beliau dimulai pada jenjang sekolah dasar, yaitu di MI Al-Ma'arif Lampung Barat dan lulus pada tahun 1999, kemudian di MTs Al-Ma'arif  Lampung Barat dan lulus pada tahun 2002, lalu melanjutkan pendidikan di MA Al-Iman Ponorogo dan lulus pada tahun 2006, kemudian menempuh pendidikan S1 di IAIN Ponorogo pada jurusan Hukum Keluarga Islam dan lulus pada tahun 2011, kemudian meneruskan S2 pada jurusan yang sama di UIN Raden Intan Lampung dan lulus pada tahun 2013, kemudian melanjutkan pendidikan doktoral pada jurusan dan universitas yang sama dan lulus pada tahun 2018.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun