Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Mendekati Musim Tanam Padi Darat Babinsa Koramil 02/Tigapanah Danpingi Petani Siapkan Lahan Tanam

31 Desember 2024   10:54 Diperbarui: 31 Desember 2024   11:08 25 0
Tanah Karo. Selasa 31/12/2024. Para Prajurit Satuan Teritoriasl TNI AD khusunya para Babinsa (Bintara Permbina Desa) terus mendampingi dan membantu masyarakat warga wilayah binaan yang berprofesi sebagai  petani dalam kegiatan bercocok tanam, kegiatan ini dalam rangka Pendampingan Pertanian dan Komunikasi sosial, hal ini dilakukan secara rutin dan terjadawal untuk membantu para petani juga mendukung suksesnya Program Ketahanan Pangan Nasional menuju Swasembada Pangan Nasional.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun