Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Di Wilayah Binaan Babinsa Koramil 04/Simpang Empat Bantu Warga Panen Kentang

5 September 2024   09:36 Diperbarui: 5 September 2024   14:02 81 0
Tanah Karo. Kamis 05/09/2024. Dukungan Prajurit Satuan Teritorial TNI AD yaitu para Bintara Pembina Desa (Babinsa) dalam meningkatkan ketahanan pangan di wilayah binaannya terus dilaksanakan salah satunya dengna melakukan membantu panen, seperti yang dilaksanakan oleh  Sertu Redis Siregar yang bertugas sebagai Babinsa di Koramil 04/Simpang Empat jajaran Kodim 0205/Tanah Karo berkunjung ke ladang  melaksanakan pendampingan pertanian dalam rangka Komsos dan Upsus Ketapangnas pada hari ini (08/05) sesuai perintah Kapten Czi Menson Tarigan selaklu Danramil.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun