Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Upacara Detik-Detik Proklamasi HUT ke-79 Kemerdekaan RI Kecamatan Payung Dihadiri Danramil 05/Payung

17 Agustus 2024   14:41 Diperbarui: 17 Agustus 2024   14:43 66 1
Tanah Karo. Sabtu 17/08/2024.  Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi termasuk Pengibaran Bendera Merah Putih pada puncak HUT Kemerdekaan Ke 79 Republik Indonesia Tahun 2024 di Kecamatan Tiganderket bertempat di Lapangan Sepak Bola Desa Payung Kecamatan Tiganderket Kabupaten Karo Sumatera Utara dihadiri oleh Danramil 05/Payung jajaran Kodim 0205/Tanah Karo Letda Inf Sahnan Tambunan bersama Forkopimca Payung juga turut serta Personel Koramil 05/Payung dan Personel Polsek Payung (17/08)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun